- Get link
- X
- Other Apps
Favorite Views
Diposting oleh
Rie Aini
- Get link
- X
- Other Apps
SOAL TEMATIK KELAS 6 TEMA 7
Latihan soal ini saya buat
sebagai referensi teman-teman yang memerlukan bahan untuk melatih logic peserta
didiknya sampai sejauh mana menguasai materi pelajaran yang sudah diberikan.
Latihan soal ini hanya sebagai penunjang untuk memperkaya wawasan dan keterampilan
peserta didik, jika perlu guru bisa mencari latihan soal sejenis ini dilaman
saya atau ke blog lainnya.
Latihan soal ini dibuat sesuai
dengan buku yang pemerintah terbitkan dan buku tematik penerbit lainnya yang
sesuai dengan temanya. penulis menyadari betul masih banyak kekurangan pada
latihan soal ini. terimakasih telah berkunjung ke blog saya. semoga banyak
manfaatnya.
Bacalah kutipan teks pidato berikut untuk menjawab soal no 1-3 !
Demikian
sambutan ini, kami berharap semoga kompetisi cerdas cermat ini dapat melahirkan
generasi penerus yang nantinya akan diikutsertakan dalam olimpiade sains
nasional. Aamiin
1. Kutipan
teks pidato tersebut merupakan bagian…
a.
isi pidato c.
salam penutup
b.
salam pembuka d.
kalimat penutup
2. Kutipan
teks pidato tersebut diucapkan pada acara….
a.
perpisahan c.
pentas seni
b.
perkenalan d.perlombaan
3. Isi
pesan pidato diatas adalah…
a.
belajar sungguh-sungguh
b.
hasil belajar siswa
c.
hasil perlombaan yang akan dilanjutkan pada tahap selanjutnya
d. perpisahan kelas
4. Bagian
pidato yang terdapat kesimpulan berada di bagian…….
a.
tengah c. penutup
b.
awal d. isi
5. Berikut
yang tidak termasuk tugas seorang pemimpin adalah….
a.
memberi teladan kepada anggota
b.
mencari solusi dari masalah bersama
c.
menuntut anggota untuk memenuhi kehendaknya
d. mengarahkan anggota untuk mencapai tujuan bersama
6. Berikut
ini yang tidak termasuk makna nilai persatuan dan kesatuan dalam sila ketiga
Pancasila adalah….
a.
cinta terhadap tanah air
b.
berhak memberikan pendapat
c.
menghargai keberagaman di Indonesia
d. tidak mementingkan golongan tertentu
7. Hidup
rukun antarumat beragama dalam bertetangga merupakan penerapan nilai Pancasila sila
ke…
a.
satu c. dua
b.
tiga
d. empat
8. Berani
membela kebenaran merupakan penerapan nilai Pancasila sila ke……
a.
dua c. tiga
b.
empat d.lima
Perhatikan
tabel berikut untuk menjawab soal no 9-11!
NO
|
Ciri-ciri
|
1
|
Mulai tumbuh gigi tetap
|
2
|
Mulai tumbuh jakun
|
3
|
Melambatnya pertumbuhan tinggi tumbuh
|
4
|
Emosi belum stabil
|
5
|
Cara berfikir dan emosi telah matang
|
6
|
Pertumbuhan tinggi tubuh mulai meningkat
|
9. Ciri-ciri
sebelum masa pubertas ditunjukkan oleh nomor….
a.
1 c.2
b.
3 d.4
10. Ciri-ciri
setelah masa pubertas ditunjukkan pada nomor….
a.1 c.2
b.4 d.5
11. Ciri-ciri
saat masa pubertas ditunjukkan pada nomor….
a.
1 c. 2
b.
3 d.
5
12. Salah
satu hal yang harus diperhatikan untuk melindungi tubuh dari penyakit adalah…
a.
sering berganti pakaian
b.
memakai pengharum badan
c.
mengganti pakaian ketika sudah lembab, terutama setelah berolahraga
d. memakai bedak diseluruh badan
13. Pertukaran
guru dan pelajar antara Negara-negara ASEAN merupakan bentuk kerjasama
Negara-negara ASEAN di bidang…
a.
politik c.
budaya
b.
ekonomi d. pendidikan
14. International
Rice Research Institute (IRRI) didirikan untuk meningkatkan…
a.
angka melek huruf c.
ketahanan pangan
b.
kualitas kesehatan d.
memudahkan arus imigrasi
15. Contoh
kerjasama ASEAN dibidang pendidikan adalah…
a.
membentuk IRRI c.
menyediakan pupuk
b.
pertukaran guru dan pelajar d.
memberikan bantuan saat terjadi bencana
16. Pendirian
pabrik urea di Malaysia dan Aceh merupakan contoh kerjasama Indonesia di
bidang….
a.
politik c. ekonomi
b.
pendidikan d.budaya
17. Bunyi
yang beraturan serta memiliki tinggi dan rendah yang berbeda-beda disebut….
a.
nada c. orkestra
b.
tangga nada d. interval nada
18. Salah
satu ciri tangga nada diatonis mayor yaitu lagu yang bersifat….
a.
sedih c. riang gembira dan
bersemangat
b.
khimat d. syahdu
19. Lagu Butet berasal dari provinsi….
a.
sumatera utara c. sumatera barat
b.
sulawesi utara d. sulawesi selatan
20. Lagu
Manuk Dadali berasal dari provinsi….
a.
jawa timur c. jawa tengah
b.
jawa barat d. jakarta
II. Isilah
titik-titik dengan jawaban
yang benar!
Bacalah kutipan teks pidato berikut untuk menjawab no 21-22!
Dalam
memperingati hari Buku Nasional ini marilah kita pompa terus semangat kita dalam
membaca buku. Dengan membaca buku, wawasan kita akan semakin bertambah.
Sempatkan waktu membaca buku setiap harinya walaupun hanya 15 menit.
21.
Kutipan
teks pidato tersebut merupakan bagian…
22.
Isi
dari kutipan teks pidato di atas adalah…
23.
Melakukan
musyawarah untuk mufakat sesuai dengan Pancasila, yaitu sila….
24.
Seorang
pemimpin harus mengambil keputusan berdasarkan kesepakatan…
25.
Membersihkan
tubuh setiap hari bertujuan untuk…
26.
Menyiram
kloset setelah buang air kecil tujuannya untuk….
27.
Permasalahan
yang masih dihadapi oleh Negara-negara ASEAN di bidang pendidikan adalah….
28.
Jakarta
Informal Meeting merupakan bentuk peran Indonesia yang bertujuan untuk…
29.
Patung
termasuk karya seni tiga dimensi karena…
30.
Bahan
yang biasa digunakan untuk membuat karya seni tiga dimensi adalah…
III. Jawablah
pertanyaan-pertanyaan ini dengan jawaban yang benar!
31.
Buatlah
sebuah pidato singkat dengan tema “ gadget mempengaruhi semangat belajar”!
32.
Tuliskan
tiga kegiatan yang menunjukkan pengamalan sila kelima Pancasila !
33.
Sebutkan
3 cara menjaga kebersihan diri pada masa pubertas!
34.
Tuliskan
tiga peran Indonesia dalam kerja sama ASEAN di bidang Pendidikan !
35.
Sebutkan
3 tarian yang dilakukan secara berkelompok !
- Get link
- X
- Other Apps
Senang menulis, membuat soal sekolah sd, mengajar anak-anak, berbagi soal dalam ilmu pendidikan.
semoga bermanfaat ya...
Comments
Post a Comment